Pandang ke depan
jangan menoleh kebelakang
tataplah dengan tajam
dan raihlah sebuah jawaban
takdir didepan mata
lawan telah siaga
perang telah datang
siapkanlah 1000 parang
bukan waktunya terdiam
bukan saatnya berputus asa
tak ada masa untuk menangis
tak ada waktu untuk mengeluh
krikil bukan sandungan
batu bukan halangan
bentengi diri dengan ilmu
perkuat jiwa dengan do'a
maka dapatlah kita milyaran tawa
karya; Eva zahro'ul wafiyah
sekolah: SMP NU Gendong - laren - lamongan
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih telah berkomentar di website kami